Hebat, Anak Benteng Hilir Juara Pertama Lomba Berpantun Tingkat Nasional
Ia berharap generasi millenial yang lahir diera teknologi, menjadikan literasi salah satu hal penting. Selain itu adanya pendidikan literasi yang baik, generasi muda tidak terlena akan kemudahan teknologi.
Ditambahkannya, membaca dan budaya literasi bisa menjadi solusi dalam pembentukan karakter generasi muda terbaik bangsa. Terlebih lagi, gempuran teknologi saat ini tak bisa diabaikan, karena telah membuat anak-anak lebih tertarik bermain gadget daripada membaca dan menulis buku.
Festival Literasi Sekolah (FLS) 2019 SMP tersebut sukses diselenggarakan di Hotel El Royale Kelapa Gading, Jakarta, 25-29 Juli 2019. FLS 2019 jenjang SMP ini diikuti oleh 166 siswa siswi terbaik dalam bidang literasi dari 34 provinsi. (R24/Lin)
Ditambahkannya, membaca dan budaya literasi bisa menjadi solusi dalam pembentukan karakter generasi muda terbaik bangsa. Terlebih lagi, gempuran teknologi saat ini tak bisa diabaikan, karena telah membuat anak-anak lebih tertarik bermain gadget daripada membaca dan menulis buku.
Festival Literasi Sekolah (FLS) 2019 SMP tersebut sukses diselenggarakan di Hotel El Royale Kelapa Gading, Jakarta, 25-29 Juli 2019. FLS 2019 jenjang SMP ini diikuti oleh 166 siswa siswi terbaik dalam bidang literasi dari 34 provinsi. (R24/Lin)