Menu

Ketua DPR Puan: Ada Kelompok yang Mengedepankan Kekerasan

Riki Ariyanto 11 Oct 2019, 13:34
Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI Puan Maharani (foto/bisma)
Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI Puan Maharani (foto/bisma)

RIAU24.COM -  RIAU24.COM- Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI Puan Maharani menyatakan, kejadian penyerangan terhadap Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Wiranto yang terjadi di Pandeglang, Banten, Kamis (10/10/2019) kemarin, adalah bukti adanya kelompok yang mengedepankan kekerasan.

zxc1


"Kejadian yang menimpa Pak Wiranto menunjukan bahwa ada kelompok yang mengedepankan aksi kekerasan di demokrasi sekarang ini,” ujar Puan saat ditemui wartawan, Jumat (11/10/2019).

Politisi PDI-Perjuangan itu juga menilai, aksi penusukan kepada Wiranto adalah aksi teror. "Setiap aksi teror, yang ditujukan kepada siapapun adalah sebuah kejahatan," jelasnya.

Sambungan berita: zxc2
Halaman: 12Lihat Semua