Mahasiswa Alami Kekerasan, Putra Kiai NU: yang Harus Ditindak Itu Perusuh Wamena
RIAU24.COM - Sabtu 28 September 2019, Putra dari ulama NU KH Amin Afandi, Ustad Hilmi Firdausi ikut menanggapi mahasiswa yang alami kekerasan. Seperti yang diberitakan tindakan represif polisi terhadap demo mahasiswa ramai dikritik.
zxc1
Baca juga: Letusan Gunung Lewotobi Memaksa Ribuan Orang Mengungsi, Upaya Bantuan Mendesak Sedang Dilakukan
Termasuk oleh Ustaz Hilmi Firdausi yang menilai harusnya polisi bersikap tegas kepada perusuh di Wamena bukan kaum intelektual. "Yang harus ditindak keras itu para perusuh di Wamena, bukan Mahasiswa!" cuit @Hilmi28, Sabtu 28 September 2019.
Baca juga: Gelar Acara Wisuda, UNPAR Dapat Ancaman Bom Teror Lewat Surat yang Mengatasnamakan Kelompok Islam
zxc2