Menu

Kantor Gubernur Riau Disegel, Tuntut Pemerintah Tegas Sanksi Perusahaan Pembakar Lahan

Riki Ariyanto 16 Sep 2019, 14:39
Sapma PP Pekanbaru bentangkan spanduk segel Kantor Gubernur Riau (foto/riki)
Sapma PP Pekanbaru bentangkan spanduk segel Kantor Gubernur Riau (foto/riki)

RIAU24.COM -  Senin 16 September 2019, Sejumlah anggota Sapma Pemuda Pancasila Kota Pekanbaru membentangkan spanduk di depan Kantor Gubernur Riau. Spanduk itu bertuliskan 'Kantor Ini Disegel Rakyat'.

Aksi anggota Sapma PP Pekanbaru ini bersamaan dengan aksi ratusan mahasiswa UIN Suska Riau di gerbang depan Gubernur Riau. Sapma PP Pekanbaru menggelar aksi damai dengan menyuarakan beberapa tuntutan kepada Gubernur Riau, Syamsuar.

zxc1


Ketua Sapma PP Kota Pekanbaru, Arbi Hidayat menyampaikan aksi ini diikuti sebanyak 50 massa. Yang terdiri dari berbagai mahasiswa berbagai universitas yang tergabung dalam Sapma PP Pekanbaru dan juga dari Sapma PP Riau.
Halaman: 12Lihat Semua