Menu

IDI Riau Ingatkan Jangan Asal Bikin Posko Bebas Kabut Asap

Riki Ariyanto 15 Sep 2019, 18:04
Ketua IDI Riau, dr Zul Asdi (foto/riki)
Ketua IDI Riau, dr Zul Asdi (foto/riki)

Sebab bagi dr Zul Asdi Spb M Kes, keberadaan posko bebas kabut asap akan percuma jika dua komponen penting itu tidak memadai. "Percuma ya, kalau nantinya tidak ada alat ukur. Dan ternyata udara di dalam posko tidak beda jauh dengan keadaan di luar. Jadi sebaiknya harus disediakan Air Purifier dan juga alat ukur tingkat polutan," sebutnya.

zxc2

Namun memang kata dr Zul Asdi untuk mengadakan Air Purifier dan alat ukur polutan membutuhkan biaya. "Kalau biaya tentu cukup besar, satu alat air purifier itu harganya jutaan. Jadi butuh dana. Tapi kalau pemerintah atau pihak mana pun serius membuat posko, tentu untuk pendanaan bisa dicari jalan keluarnya," sebutnya.

Halaman: 123Lihat Semua