Menu

BEM UNRI Kritik Gubernur Riau Syamsuar ke Thailand Saat Kabut Asap Makin Parah

Riki Ariyanto 11 Sep 2019, 10:34
Gubernur Riau Syamsuar ke Thailand dikritik Presma UNRI (foto/int)
Gubernur Riau Syamsuar ke Thailand dikritik Presma UNRI (foto/int)

zxc2

"Ngomongnya pada sedang bekerja di lapangan, memang benar yang di lapangan sedang mematikan tetapi keseriusan pemerintah untuk mengatasi masalah hulu dari kebakaran ini seperti apa? Jika fungsi hutan tak diganggu sedari awal maka 22 tahun tak akan terjadi di riau untuj masalah asap, membuka lahan segala macamnya menggunakan pembakaran ini seharusnya sangat diperhatikan terutama ketegasan dari aparat hukum nya," sebut Syafrul Ardi.

Presma UNRI Syahrul Ardi juga menganggap program 100 hari kerja Gubernur Riau Syamsuar untuk atasi Karhutla telah gagal. "Kita sampaikan itu (Gubri Syamsuar) gagal dengan dengan program 100 hari kerjanya untuk masalah Karlahut ini. Ternyata, karlahut dan kabut asap tak juga selesai, dan bahkan hampir seperti tahun 2015 silam," sebut Syahrul Ardi.

Halaman: 123Lihat Semua