Resep Tumis Udang Bumbu Bawang Putih

tumis udang bumbu bawang putih
RIAU24.COM - Berbicara soal udang, ada banyak makanan yang bisa dibuat. Apalagi udang menjadi salah satu bahan makanan yang jika dimasak akan menggugah selera dan memiliki rasa yang khas.
Salah satu masakan yang bisa dibuat dari udang adalah tumis udang bumbu bawang putih. Bagaimana resepnya? Simak resep berikut ini yang dilansir dari Fimela.com.
Bahan
Baca juga: Menyeramkan, Otak Pria Ini Berubah Menjadi Kaca Gegara Letusan Gunung, Jadi Kasus Terlangka di Dunia
1/2 buah bawang bombay, iris tipis1 buah jeruk nipis, peras airnya