Soal Penanganan Karhutla, Fadli Zon Sindir Jokowi Seperti Ini
"Kalau misalnya cuma ngomong marah-marah enggak ada perubahan apa-apa, ya enggak ada dampak namanya," ujarnya lagi.
Fadli meminta pemerintah juga berani bersikap tegas memberikan sanksi kepada para pelaku pembakar hutan. Ia turut mengingatkan agar para perusahaan yang memiliki konsesi lahan yang terbakar dapat bertanggungjawab terhadap bencana kebakaran tersebut
"Apalagi kalau itu dilakukan dengan sengaja, dengan dalih penghematan land clearing, saya kira membahayakan ekosistem, membahayakan keseluruhan masyarakat lainnya yang terkena dampak,'' tutupnya. ***