Menu

Kembangkan Tasik Nambus, Disparpora MoU dengan Pilar Pariwisata

Ahmad Yuliar 23 May 2019, 19:06
Pilar pariwisata yang menandatangani MoU untuk mengembangkan Tasik Nambus menjadi destunasi pariwisata/mad
Pilar pariwisata yang menandatangani MoU untuk mengembangkan Tasik Nambus menjadi destunasi pariwisata/mad

“Kami akan terus dorong Tasik Nambus menjadi destinasi pariwisata unggulan di Meranti. Makanya, melalui MoU ini, kami mengharapkan peranan berbagai pihak dalam mewujudkannya,” ucapnya.

Pada tahun 2020, Rizky mengaku akan mendapatkan bantuan untuk pembangunan sarana dan prasarana di Tasik Nambus. Dimana bantuan tersebut bersumber dari Dana Alokasi Khusus (DAK).

“Yang terpenting saat ini, bagaimana kita bisa memenuhi 3A, yakni, Atraksi, Akses dan Amenitas. Kita coba wujudkan secara bertahap. Berbagai unsur juga kita harapkan ikut terlibat dalam membantu mengembangkan sektor pariwisata kita ini nantinya,” harapnya.

Ketua PWI Kepulauan Meranti, Ahmad Yuliar SIKom mengingatkan agar MoU tersebut tidak hanya seremonial penandatanganannya saja. Tetapi bagaimana tindaklanjut dalam kegiatan dilapangan.

“MoU ini menjadi starting untuk memulai pengembangan pariwisata Tasik Nambus. Sebagai koordinator dalam upaya ini, Disparpora harus terus meningkatkan kooordinasi dengan sejumlah pihak tersebut. Jika perlu, membantu memfasilitasi dalam membuat program dari berbagai lembaga tadi untuk pengembangan Tasik Nambus,”ungkapnya.***


Sambungan berita: R24/mad
Halaman: 123Lihat Semua