Menu

Turun Langsung ke Lapangan, Kemendag Pastikan Pasokan dan Harga Bapok di Riau Aman

Muhammad Iqbal 24 Apr 2019, 20:44
Kunjungan pihak Kemendag dan Pemprov Riau dalam rangka stabilisasi harga pangan dan stok kebutuhan pokok di Riau
Kunjungan pihak Kemendag dan Pemprov Riau dalam rangka stabilisasi harga pangan dan stok kebutuhan pokok di Riau

Dirjen PDN mengatakan jika, operasi pasar saat ini masih akan dllakukan untuk menjaga ketersediaan dan stabilltas harga bapok. Pihaknya juga senantiasa berupaya hingga Iebaran nanti, harga bapok akan tetap stabil. Kemendag bersama Bulog akan menjaga kestabilan harga juga ketersediaan.

"Jadi kalau ada gepIak, dapat dlantlsipasi lebih cepat. Dan sisi pasokan, terutama dalam menghadapi Ramadan, tidak ada masalah," kata Dirjen PDN. 

Kemendag bersama Pemprov Riau juga melakukan operasi pasar bawang putih untuk membuat harganya tidak terlalu tinggi. Operasi pasar bawang putih ini digelar di Pasar Sukaramai dan Pasar Cik Puan. 

Bawang putih pada operasi pasari itu dljual seharga Rp20.000/kg di tingkat distributor dan Rp22.500/kg di tingkat pedagang. Masing-masmg pedagang diperbolehkan untuk menjual secara eceran ke konsumen maksimal Rp30.000/kg. 

Usai mengunjungi pasar rakyat, Dirjen PDN juga mengunjungi gudang Bulog Divre Riau dan Kepri. Saat ini, Bulog memiliki stok beras medium sebanyak 4.490 ton, beras premium sebanyak 11.593 ton, gula pasir 285 ton, tepung terigu 480 kg, dagung kerbau beku 28 ton, minyak goreng Mmyaklta 17 ton. Stok yang dimiliki oleh Bulog ini cukup untuk kebutuhan memasuki bulan puasa dan Iebaran 2019. 

Kemudian, Dirjen PDN dan rombongan juga sempat mengunjungi gudang distributor barang kebutuhan pokok, yakni UD Putra Mandiri, ritel modern Lotte Mart, dan Pasar Buah Pekanbaru.

Halaman: 123Lihat Semua