Ledakan Besar Rusak Beberapa Ruko di Medan, di Lokasi Masih Terdeteksi Gas
Karena itu, pihaknya mengimbau masyarakat tidak mendekati lokasi kejadian karena masih banyak terdapat bahan gas yang berpotensi menimbulkan ledakan.
"Untuk asal api dari toko mana juga belum bisa diketahui karena petugas belum bisa masuk ke dalam. Kita masih menyisir dari luar dan belakang gedung. Kalau dari depan cukup berbahaya karena tiang-tiang depan ini sudah cukup parah," tambahnya lagi.
Sejauh ini, ledakan diduga berasal dari salah satu ruko yang digunakan untuk menjual sate kerang. ***