Menu

Fulgencio Batista Kudeta Pemerintahan Otoriter Kuba, Dimusuhi Fidel Castro

Riko 10 Mar 2019, 22:02
Fulgencio Batista (foto/int)
Fulgencio Batista (foto/int)

RIAU24.COM -  10 Maret 2019, Negara Kuba tidak terlepas dari intrik perebutan kekuasaan. Tercatat 10 Maret 1952, Fulgencio Batista dengan para pengikutnya mengkudeta Gerardo Machado.

Seperti dilansir wikipedia, Fulgencio Batista berhasil melakukan kudeta dan mengangkat diri sendiri sebagai kepala angkatan bersenjata. Posisi tersebut mengendalikan lima angkatan bersenjata dengan pangkat kolonel.

Selama itu Batista mengatur pemerintahan yang dirampasnya itu dengan korup. Bahkan Batista akhirnya dimusuhi oposan macam Fidel Castro.

Kemudian berkat perlawanan gerilya, Fidel Castro dan Che Guevara berhasil memojokkan Batista, turun dari tahtanya.

Halaman: Lihat Semua