Menu

Lakukan 7 Amalan Ini Agar Anda Menemani Rasulullah di Surga

Satria Utama 5 Mar 2019, 10:36
ilustrasi
ilustrasi

RIAU24.COM -  Rasulullah SAW adalah sosok manusia yang agung dan mulia serta dicintai para pengikutnya. Selama ini kita hanya mendengar cerita tentang beliau, namun tak pernah bertemu langsung dengan Rasulullah. Alangkah bahagianya jika kelak kita dapat bertemu Baginda Nabi dan bahkan bisa bersama dengannya di Surga.

Seseorang menemani Rasulullah di Surga, tidak mengharuskan makna bahwa ia mendapatkan kedudukan di Surga yang sama persis dengan kedudukan yang dipersiapkan untuk Rasulullah SAW, karena beliau mendapatkan kedudukan di Surga yang khusus, yang kedudukan tersebut tidak untuk yang selainnya.

Yang dimaksud dengan menemani Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam di Surga adalah bersama dengan beliau, dekat dengannya, melihatnya atau bertemu dengannya dan tidak berpisah dengannya.

Lalu, bagaimana caranya agar kita dapat meraih keistimewaan dapat bertemu Rasulullah di surga? Berikut 7 cara agar kita dapat bersama Rasulullah di surga seperti dikutip dari muslim.or.id.


1. Patuh dan taat kepada Allah dan Rasulullah

Halaman: 12Lihat Semua