8 Kebiasaan Ini Bikin Rezeki Anda Mampet. No 7 Sering Kita Lakukan
Apakah anda merasa hidup anda susah? Rezeki seolah-olah menyangkut di awang-awang, tak mau turun-turun. Kadang rezeki serasa sudah di depan mata, eh ternyata gagal kita peroleh. Ironisnya, kadang kita sudah berhasil mendapatkan rezki, tapi hanya sebentar di tangan sudah harus keluar lagi akibat ada musibah atau keperluan yang tak disangka-sangka.
Jangan buru-buru menuduh Allah tidak sayang kepada kita atau menuding ada orang lain yang menghambat rezeki kita. Coba periksa diri sendiri, jangan-jangan keselahan itu ada pada diri kita.
Baca juga: Nikita Mirzani Kecam Aksi Umrah Transgender Isa Zega, Pakai Ihram Wanita - Dikecam Warganet
Berikut ada 8 kebiasaan buruk yang dapat jadi penghalang rezeki yang sebaiknya anda hindari;