Ini 8 Trik Mengangkat Fitur Bawaan Yang Ada di Vivo V11 dan V11 Pro
Namun, pada smartphone yang telah mendukung layar lebar dengan desain Ultra All-Screen seperti Vivo V11 Pro dan Vivo V11, vivo menyediakan fasilitas agar aplikasi yang diinginkan pengguna bisa tampil penuh dengan cara mengatur rasio layar.
Pengguna hanya perlu membuka aplikasi Settings > Display & Brightness > Third Party app display ratio.
Tentukan seluruh aplikasi yang akan ditampilkan secara fullscreen, misalnya YouTube, Instagram, games, video players, WhatsApp, dan lain sebagainya.
4. Menampilkan Smart Split
Untuk mengaktifkannya, pengguna Vivo V11 Pro dan V11 cukup membuka aplikasi Settings > Smart Split > Message screen splitting. Ikon yang mengambang tersebut dapat didukung pada tampilan fullscreen pada beberapa aplikasi seperti Google Play Movies & TV, Google Chrome, Gmail, Videos, WPS Office, File Manager, Calculator, Browser, YouTube, Maps, Microsoft Excel, dan Word.