Menu

Dituding Jadi Budak Penguasa TV One oleh Pendukung Jokowi, Nettizen Geram dan Karni Ilyas Balas Begini

Riko 11 Jan 2019, 09:10
Cuitan Balasan oleh Karni Ilyas kepada cuitan pendukung Jokowi yang menuduh budak penguasa TVOne
Cuitan Balasan oleh Karni Ilyas kepada cuitan pendukung Jokowi yang menuduh budak penguasa TVOne

Menanggapi hal itu,  Karni Ilyas menangapi dengan santai cuitan pendukung Jokowi. 

"Setiap Senin sore tim ILC rapat utk memutuskan topik yg paling layak utk ILC keesokan harinya. Kriterianya a,l: kehanggatan, magnitudenya luas, pertama kali dll. Kebetulan Selasa pekan lalu yg paling layak adalah KPU. Namun topik-topik lain tetap kami kupas di program lain." jawab Karni Ilyas melalui akun twitternya.

Tak terima Karni Ilyas dituding demikian, nettizen pun protes dan membela. 

"Gak usah kuatir bang .... suruh saja @Metro_TV bikin acara tandingan dengan tema yg sesuai selera buzzer 01," cuit @inominataa.

"semoga tim @ILCtv1 benar-2 mampu menjaga netralitas & independensi. baik dalam agenda setting menentukan topik maupun pemilihan nara sumber. meskipun itu tdk menjamin, sebab program interaktif live spt itu penuh resiko, beruntung moderator Dato' @karniilyas sangat profesional," cuit @EkoWahyuanto. 

"Semua penting untuk dibahas.. Yg penasaran harap sabar untuk menunggu next minta diangkat soal Pak Anies atuk @karniilyas. Saya gakkan tanya ILC berani atau tidak saya yakin ILC selalu berani," cuit @nurulfa99105288.

Halaman: 123Lihat Semua