Ini Lima Ponsel Lipat yang Rencananya Meluncur di Tahun 2019
2. Motorola Razr
Kabarnya Motorola juga akan meluncurkan ponsel yang dapat dilipat, yaitu Motorola Razr. Smartphone ini memiliki konsep flip, tapi dengan layar penuh yang dapat dilipat saat dibuka.
Pihak Motorola kabarnya sudah mengajukan paten untuk ponsel lipat dua layar. Paten itu menggambarkan dua kamera, serta engsel di bagian atas, bawah dan tengah, dan kemampuan untuk disangga ke dalam mode tampilan seperti tenda.
3. LG
Adapun mengenai desain dan harga, belum ada petunjuk jelas. Sangat masuk akal jika banderolnya nanti cukup mahal, dan kemungkinan baru akan diluncurkan akhir 2019, karena perusahaan tak mau buru-buru sebelum benar-benar siap.