Rocky Gerung Buat Satire Kapal Oleng, Ratusan Komentar "Berlabuh" Dikicuannya, Ini Katanya
RIAU24.COM - Pengamat Politik, Rocky Gerung membuat sebuah kicauan satire atau sindirian di akun twitter pribadinya. Bahkan satire pendek tersebut sudah ditanggapi oleh ratusan komentar.
"Kapal oleng
Baca juga: Habib Zaidan Yahya Terang-terangan Konsumsi Produk Pro Israel, Netizen Sebut Jual Beli Agama
2 naik ke 1
1 turun ke 2," kata Rocky Gerung, Minggu, 30 Desember 2018.
Para warganet memberikan komentar dari kicauan tentang kicauan Rocky Gerung itu. Ini reaksi para netter.
@__danu_: Komandan pemandu sorak.