Menjelang Pergantian Tahun, Pertamina RU II Gelar Doa Bersama dan Santuni Anak Yatim
“300 anak yatim berasal dari kilang Dumai, sementara 150 anak yatim berasal dari kilang Sungai Pakning,” kata Muslim.
Ia menambahkan, sebelumnya Pertamina juga telah melakukan kegiatan bakti sosial dalam rangka HUT Pertamina ke 61 dalam wujud Khitanan Massal yang diikuti 206 putra Dumai dari keluarga prasejahtera.
“Kami berharap sejumlah kegiatan bakti sosial dan bantuan yang telah diberikan, khususnya di sepanjang tahun 2018 dapat semakin menambah kebermanfaatan keberadaan Pertamina di tengah-tengah masyarakat,” tutup Muslim.(***)
R24/phi