Menu

Hari ini, Harga Emas Batang Antam Melonjak jadi Rp 928.000/gram

M. Iqbal 3 Jul 2020, 10:49
Ilustrasi/net
Ilustrasi/net

RIAU24.COM - Harga emas batang milik PT Aneka Tambang (Antam) pada perdagangan hari ini, Jumat, 3 Juli 2020 terjadi peningkatan harga yang signifikan.

Dilihat dari situs logammulia.com, harga emas tersebut hari ini naik Rp 13.000 menjadi Rp 928.000/gram. Diharga sebelumnya, harga emas tersebut diharga Rp 915.000/gram.

Sedangkan harga buyback dari emas tersebut juga naik sebesar Rp 13.000 dan menjadi Rp 825.000/gram. Untuk diketahui, harga buyback ini adalah jika Anda menjual emas, Antam akan membelinya dengan harga tersebut.

Harga tersebut sudah termasuk PPh 22 yang telah diatur dalam PMK No 34/PMK.10/2017. Dimana setiap pembelian emas batangan dikenakan PPh sebesar 0,45% untuk pemegang NPWP dan 0,9% untuk non NPWP. Setiap pembelian emas batangan disertai dengan bukti potong PPh 22.

Berikut ini rincian harga emas batangan Antam yang ditayang di akun resmi tersebut:
0,5 gram Rp 494.000

Sambungan berita: 1 gram Rp 928.000
Halaman: 12Lihat Semua