Menu

Ketua KPK Sebut Belum Mampu Temukan Harun Masiku, Said Didu Cuma Komentari 3 Kata ini

M. Iqbal 28 Jan 2020, 10:13
Mantan Sekretaris Kementerian BUMN, Said Didu
Mantan Sekretaris Kementerian BUMN, Said Didu

RIAU24.COM - Hingga saat ini, Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih belum menangkap eks caleg PDI Perjuangan yang jadi tersangka kasus suap, Harun Masuki yang saat ini masih jadi buronan.

Ketua KPK Firli Bahuri, mengklaim jika petugas telah mencari ke berbagai pelosok di Indonesia yang diduga menjadi tempat persembunyian Harun. Tapi, hingga kini masih belum membuahkan hasil.

Mantan Sekretaris Kementerian BUMN, Said Didu mengomentari pernyataan Firli tersebut. Bahkan, dia pun hanya mengucapkan tiga kata saja.
zxc1

"Kode "menyerah" nih?" kata dia mengutip di akun Twitternya, Senin, 27 Januari 2020.

Sebagaimana diberitakan, Ketua KPK Firli Bahuri, mengatakan pihaknya hingga saat ini belum mampu menemukan Harun. Kata dia, petugas sudah mencari ke berbagai pelosok di Indonesia.

Halaman: 12Lihat Semua