Menu

Penyelundupan Dirut Garuda, ICW: Pemerintah Jangan Cuma Gembar-gembor

Riki Ariyanto 8 Dec 2019, 17:20
ICW ikut tanggapi pencopotan pejabat Garuda Indonesia atas kasus penyelundupan Harley Davidson (foto/int)
ICW ikut tanggapi pencopotan pejabat Garuda Indonesia atas kasus penyelundupan Harley Davidson (foto/int)

RIAU24.COM - JAKARTA- Koordinator Indonesia Corruption Watch (ICW) Adnan Topan Husodo meminta kepada Pemerintah jangan hanya pemecatan saja atas apa yang diduga dilakukan Direktur Utama (Dirut) PT Garuda Indonesia Tbk, I Gusti Ngurah Askhara Danadiputra.

zxc1


Pasalnya, Adnan meminta, pemerintah tidak sekedar gembar-gembor belaka atas dugaan  penyelundupan onderdil motor gede Harley Davidson.

"Melainkan harus diproses secara hukum tidak hanya dipecat, karena ini sudah sangat keterlaluan, bagaimana jabatan itu dimanfaatkan untuk memfasilitasi kepentingan pribadi," ujar Adnan Kantor Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP), Jakarta, Sabtu (7/12/2019).

Sambungan berita: zxc2
Halaman: 12Lihat Semua